08
01 '18

Ketika berada lama di bawah pancuran air, atau berenang, pernahkah Anda menyadari kulit jari Anda menjadi keriput? Jika Anda pikir itu tanda penuaan, keliru. Para ilmuwan memiliki jawaban tersendiri. Dilansir dari Scientific American, hasil tes laboratorium menunjukkan, bahwa jari-jari yang keriput karena berada lama terkena air menandakan tangan atau kaki siap berpegangan pada benda-benda basah….