03
05 '19
Resiko jarang mencuci botol minum. Saat ini, banyak yang sering membawa botol minum atau tumbler karena berbagai alasan. Selain untuk mengurangi penggunaan sampah plastik, membawa botol minum sendiri juga sebagai bentuk penghematan. Namun terkadang kita tidak menganggap air yang berada di dalam botol minum berbahaya bagi kesehatan. Padahal jika tidak dijaga dengan baik, kuman bisa berkembang…